Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy Note II

Samsung galaxy note II, smartphone yang di rilis pada agustus 2012 lalu merupakan salah satu ponsel pintar andalan dari Samsung mobile selain galaxy S III yang menjadi raja smartphone terlaris di kastanya dengan persaingan berat yang dilakukan oleh Iphone 5

Samsung Galaxy Note II


Dengan ukuran layar 5.5 inci membuat smartphone ini terlihat seperti moster ponsel dengan kemampuan mumpuni, didukung dengan prosesor quad-core yang akan membuat ponsel pintar ini bekerja dengan kecepatan luar biasa, membuka aplikasi secara bersamaan (multitasking) dan menjalankan games akan terasa enjoy yang di klaim terbaik dari semua Android 4.1 Jelly Bean. Samsung Galaxy II dipersenjatai dengan 5,5 "HD Super AMOLED display dengan resolusi 720 x 1280 pixel.

Samsung Galaxy Note 2

Spesifikasi samsung Galaxy Camera

Didukung oleh prosesor Exynos yang sama dengan Samsung Galaxy S III, namun clocknya sampai ke 1.6GHz, Galaxy Note II dilengkapi dengan kamera 8 megapiksel back-side illuminated (BSI) dan kamera belakang dan 1,9 megapixel shooter BSI.
Gadget Galaxy Note II
Sistem Operasi Android v4.1.2 (Jelly Bean)
Jaringan GSM 850/900/1800/1900 | HSDPA 850/900/1900/2100 | LTE
Layar 720 x 1280 pixel | 5.5 inci | Super AMOLED Capacitive touchscreen | 16 Juta warna
Processor Quad-core 1.6 GHz Cortex-A9
GPU Mali 400
Memori2 GB RAM | 16/32/64 GB (internal) | microSD 64 GB (eksternal)
Kamera 8 MP (utama) | 1.9 MP (kedua)
Baterai Li-ion 3100 mAh | 980 Jam Stand By | 35 Jam Waktu Bicara
Harga* Rp6.999.000 (16 GB)
Samsung Galaxy Note II tersedia dalam tiga pilihan, versi, 16GB, 32GB dan 64GB, dengan memori yang dapat diupgrade melalui kartu eksternal hingga microSD sehingga memungkinkan sobat untuk mempunyai data penyimpanan 128GB. Baterai 3.100 mAh mampu membuat ponsel pintar ini bertahan selama 980 jam waktu siaga.

No comments:

Post a Comment